Hotman Paris Beri Bukti Sudah Lindungi Elza Syarief
Minggu, 08 September 2019 – 04:22 WIB

Hotman Paris Hutapea. Foto: Instagram/Hotmanparisofficial
“Kenapa tiba-tiba besoknya berubah seolah-olah Hotman yang dituduh biangnya. Video ini tidak bisa dibantah. Kenapa Hotman difitnah?? Apakah setelah ketemu dengan kompor?? Kompor udah jauh ketinggalan, enggak bisa kejar kesuksesan Gus Lora Hotman,” cibir Hotman yang diduga ditujukkan untuk Farhat Abbas.(chi/jpnn)
Dalam video tersebut Elza Syarief tampak ceria saat dituntun oleh Hotman Paris ke belakang panggung.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Eriska Pisah dari Young Lex, Masa Penahanan Nikita Diperpanjang
- Nikita Mirzani Belum Disidang setelah 2 Bulan Ditahan, Ada Apa dengan Kasusnya?
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang, Polisi Beri Penjelasan
- Masa Penahanan Nikita Mirzani Diperpanjang, Kuasa Hukum Bilang Begini
- Masa Penahanan Nikita Mirzani dan Asisten Kembali Diperpanjang
- Sedih Lihat Kondisi Nikita Mirzani, Dinar Candy: Tak Banyak yang Menjenguk