Hukuman Seumur Hidup untuk Pengeroyok wasit
Buntut Pertandingan Rusuh PSIR di Kotamobagu
Jumat, 14 November 2008 – 11:48 WIB

Hukuman Seumur Hidup untuk Pengeroyok wasit
Dari investigasi tersebut, bukan tidak mungkin komdis akan menjatuhkan hukuman serupa kepada beberapa pemain PSIR lainnya.
"Kami masih mendalami pemain yang lainnya. Sebab, kami masih belum yakin. Selasa (18/11) depan kami akan kami putuskan hasilnya," ucap Hinca.
Secara terpisah, Badan Perwasitan Sepak Bola Indonesia (BWSI) menegaskan bahwa PSSI bakal menanggung semua biaya perawatan Muzair Usman dan Jusman R. Selain itu, BWSI akan memberikan hadiah kepada para aparatnya yang bertugas di partai Persibom melawan PSIR.
''Mereka sudah bertugas dengan baik. Hanya, para pemain yang bertindak terlalu naif. Kami pun mendukung langkah Muzair dan Jusman yang telah mengajukan laporan ke Polres Kotamobagu,'' tutur Bernhard Limbong, ketua BWSI. (fim/diq)
JAKARTA - Aksi pengeroyokan wasit di Gelora Ambang, Kotamobagu, Rabu lalu (12/11) mendapat perhatian banyak pihak. Salah satu perhatian itu datang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Liga 1: Ramalan Nick Kuipers saat Persib Menjamu Barito Putera
- Liga 1: Persib Bertekad Sapu Bersih 3 Laga Tersisa Meski Sudah Mengunci Gelar Juara
- Imbauan Polresta Bandung kepada Bobotoh yang Akan Merayakan Persib Juara
- Reaksi Mikel Arteta Setelah Arsenal Tersingkir dari Liga Champions
- Persib vs Barito Putera: Bojan Hodak Masih Lapar
- Yamaha Menyiapkan Mesin Baru Untuk Fabio Quartararo di MotoGP Prancis