Ibu dan Anak Disiram Air Keras, Luka Parah
Rabu, 06 Februari 2019 – 06:25 WIB

Sempat dibawa ke kantor polisi. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Kesal kucingnya selalu disiram dengan air, Dovi menegur Suudi hingga keduanya terlibat cekcok mulut. Di tengah-tengah cekcok mulut itu, muncul korban Tjahjawati yang ikut turut mendamprat Suudi.
"Pelaku langsung mengambil jeriken berisi HCL itu dan langsung disiramkan ke wajah korban Tjahjawati hingga mengenai korban Dovi," beber David. (yua/rud)
Berawal cekocok mulut gara-gara kucing, ibu dan anak warga Tegalsari Surabaya disiram air keras oleh tetangganya.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- Pegawai RSJ Provinsi Kalbar Disiram Air Keras oleh OTK, Polisi Selidiki
- Wali Kota Surabaya Ancam Pengusaha Tahan Ijazah Karyawan, Tegas!
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon
- Viral Es Krim Mengandung Alkohol di Surabaya, Aparat Bertindak!