Ibu Hamil Gabung di Sindikat Pencuri Baju di Mal
Sabtu, 30 September 2017 – 06:17 WIB

Hasil pencurian di mal. Foto: JPG/Pojokpitu
"Hasil curian, kemudian dikumpulkan dan dijual kembali di Jakarta dengan harga miring," kata Kompol Lukito.
Dari aksinya tersebut, polisi berhasil mengamankan puluhan baju maupun celana, serta barang kosmetik dan dua mobil rental dengan nopol Jakarta sebagai kendaraan operasional yang digunakan untuk beraksi. (pul/jpnn)
Sindikat pencuri baju di mal ini beraksi lintas provinsi
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Tersangka Kerusuhan May Day Semarang Terancam 7 Tahun Penjara
- Bergulat dengan Begal, Iptu Noval Kena Tembak, Pelaku Kabur
- Sepanjang April 2025, Polresta Bandar Lampung Ringkus 28 Tersangka Narkoba
- Bea Cukai Gagalkan Penyelundupan Ekstasi di Bandara SSK II Pekanbaru, Ini Kronologinya
- 14 Pendemo Rusuh di Hari Buruh dari Kelompok Anarko
- Cucu Bunuh Nenek di Karawang Demi Emas 100 Gram, Begini Kejadiannya