Identitas 2 Pelaku Perampokan Alfamart Terindentifikasi, Polisi Sudah Bergerak, Siap-Siap Saja
Minggu, 20 November 2022 – 16:53 WIB

Kapolres Banyuasin AKBP Imam Syafii saat memberikan keterangan kepada awak media di Mapolsek Talang Kelapa Sabtu siang. Foto: edho/sumeks.co
Aksi kedua pelaku perampokan ini terekam kamera CCTV yang berada di luar, dalam dan ruangan brankas.
Detik-detik aksi pelaku terekam jelas kamera CCTV. Mulai dari kedua pelaku masuk melalui pintu rolling door yang memang masih terbuka sekitar pukul 22.20 WIB.
Pelaku yang mengenakan jaket warna hitam, masker, sarung tangan dan membawa tas ransel ini menyelinap masuk dari pintu rolling door yang masih terdapat tumpukan galon air yang tersusun rapi.
Lalu setelah masuk melalui pintu kaca, pelaku yang di depan langsung mendekat karyawan wanita dan laki-laki yang masih berada di meja kasir sambil mendorong keduanya ke sudut.(antara/jpnn)
Polisi masih terus mengusut kasus perampokan minimarket Alfamart, Jalan Palembang-Jambi, KM 13, Kelurahan Tanah Mas, Kecamatan Talang Kelapa, Jumat (18/11/2022)
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Edarkan Sabu-Sabu, KZ Ditangkap Satresnarkoba Polres Ogan Ilir
- Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
- 2 Hektare Lahan Gambut di Palem Raya Ogan Ilir Terbakar, Tim Gabungan Terjun Lakukan Pemadaman
- RDP DPR, Cik Ujang Dorong Penguatan Otda Percepatan Pembangunan Tol Sumsel-Bengkulu
- Rumah yang Terbakar di Palembang Ternyata Pernah Ditempati Mantan Wakil Gubernur Sumsel
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas