IKN Berkomitmen Bantu Pemerintah Bangun Ibu Kota Negara Nusantara
Rabu, 23 Maret 2022 – 22:50 WIB

IKN berkomitmen membantu pemerintah membangun ibu kota negara Nusantara hingga benar-benar terwujud. Foto: Humas PT IKN.
Untuk diketahui, PT IKN berdiri atas inisiatif tim sembilan dari Lembaga Kajian Nawacita.
Mereka ingin untuk memberikan andil bagi kemajuan pembangunan masyarakat, bangsa dan negeri.
Terutama dalam mendukung pembangunan dan meningkatkan akselerasi terwujudnya ibu kota negara (IKN) baru.(gir/jpnn)
IKN berkomitmen membantu pemerintah membangun ibu kota negara Nusantara hingga benar-benar terwujud.
Redaktur & Reporter : Ken Girsang
BERITA TERKAIT
- Pendiri CSIS Sebut Pemerintahan Prabowo Perlu Dinilai Berdasarkan Pencapaian Nyata
- PPATK Apresiasi Kinerja Pemerintah dan Polri dalam Penindakan Judi Online
- Pemerintah Klaim Utamakan Kepentingan Nasional dalam Negosiasi Dagang dengan AS
- DPR Bahas RUU Kepariwisataan, Apa Misinya?
- DPR & MenPAN-RB Fokus Pemindahan ASN ke IKN, Honorer Kecewa
- Kemendagri Beber Alasan Penunjukan Balikpapan Jadi Tuan Rumah Peringatan Hari Otda 2025