IMOS 2024, Kawasaki Versys 1100 Terbaru Tawarkan Mesin Lebih Buas
Sabtu, 02 November 2024 – 11:20 WIB

All new Kawasaki Versys 1100 hadir di IMOS 2024. Foto: kawasaki
All-new Kawasaki Versys 1100 terbaru dibanderol seharga Rp 406,8 juta (OTR Jakarta).
Soal pengiriman unit, Kawasaki Motor Indonesia mengatakan konsumen baru menerimanya pada tahun depan. (rdo/jpnn)
Kawasaki memperkenalkan motor adventure All-new Versys 1100 di Indonesia Motorcycle Show (IMOS) 2024, yang berlangsung di ICE BSD, Tangerang.
Redaktur & Reporter : M. Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Honda New XL750 Transalp Mengaspal di Indonesia, Harga Rp 360 Juta
- Yamaha Tenere 700 Yamalube Edition Diklaim Siap Tempur dan Lebih Kompetitif
- Honda CB1000F Concept Unjuk Gigi, Calon Rival Kawasaki Z900RS
- Kawasaki Ninja 500 Series Bersolek, Harga di Atas Rp 100 juta
- One Or Eight dan pH-1 Suguhkan Kawasaki versi Remix
- Shoei dan Kawasaki Memperkenalkan Helm Edisi Khusus, Sebegini Harganya