Info Terbaru dari BKN Soal Pemberkasan NIP PPPK 2022, Honorer Nakes Bisa Bergembira, Guru Bagaimana?

Secara terpisah, Ketua Forum Honorer K2 Kabupaten Ponorogo Ajun mengatakan banyak rekannya yang bertanya-tanya kapan proses penetapan NIP PPPK dimulai.
Dua pekan setelah proses pengisian daftar riwayat hidup (DRH), honorer nakes di Ponorogo belum ada informasi apa pun terkait penetapan NIP PPPK.
"Kami waswas karena dapat informasi pengusulan NIP PPPK molor akibat sistem BKN bermasalah," terangnya.
Dia menambahkan bila penetapan NIP PPPK molor, maka dampaknya pada proses penggajian honorer.
Bisa saja kontrak honorer nakes sudah dihentikan, padahal belum dapat SK PPPK.
"Usulan penetapan NIP PPPK nakes memang sampai 30 Maret, tetapi Ponorogo belum apa-apa. Mudah-mudahan segera diusulkan agar April sudah ada NIP PPPK," pinta Ajun. (esy/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Info Terbaru dari BKN soal pemberkasan NIP PPPK 2022, honorer nakes bisa gembira, guru bagaimana?
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Mesyia Muhammad
- Banyak NIP CPNS & PPPK 2024 Terbit, SK Malah Minim, BKN Siapkan Fitur Baru
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- Menteri Mu'ti Terima Rekomendasi Konsolidasi Nasional Dikdasmen, Ada soal Guru & SPMB
- KemenPAN-RB & Kemenkeu Ungkap Keberpihakan kepada Guru serta Tendik