Inggris Desak China Buka Akses ke Wilayah Muslim Uighur
Senin, 22 Februari 2021 – 23:09 WIB

Muslim Uighur di Tiongkok. Foto: Reuters
PBB pernah menyebut setidaknya satu juta warga etnis Uighur dan pihak lainnya yang menganut Islam telah ditahan di Xinjiang.
Raab juga akan mengangkat perlakuan "memalukan" Rusia terhadap tokoh oposisi, Alexei Navalny, krisis di Myanmar, dan situasi di Belarus.
Ia akan mengusulkan agar negara-negara anggota mengikuti jejak Inggris untuk merespon situasi tersebut, yaitu dengan menjatuhkan sanksi. (ant/dil/jpnn)
Inggris pada Senin akan meminta China untuk membuka akses yang bebas kepada Perserikatan Bangsa-Bangsa untuk memantau kondisi muslim Uighur
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- BSMI Peringatkan Dunia Internasional, Jalur Gaza Masih Belum Aman
- Hasil Semifinal Sudirman Cup 2025: China Mengerikan, Jepang Hancur
- Dewan Pakar BPIP Djumala: KAA, Legacy Indonesia dalam Norma Politik Internasional
- Dugaan Penyiksaan Pemain Sirkus OCI, Komnas HAM Ungkap Fakta Ini
- Temui Wamen Guo Fang, Waka MPR Eddy Soeparno Bahas Pengembangan Energi Terbarukan