Ini 18 Nama Calon Anggota Dewan Pers, Masyarakat Silakan Beri Masukkan, Begini Caranya
Jumat, 03 Desember 2021 – 21:20 WIB

Logo Dewan Pers. Foto: arsip JPNN.COM
Masyarakat yang memberi masukan diminta mencantumkan nama, identitas, dan nomor telepon untuk verifikasi dan ditindaklanjuti oleh BPPA.
BPPA Dewan Pers akan tetap menjamin kerahasiaan identitas masyarakat yang memberikan masukan.
Kemudian, BPPA akan mempertimbangkan masukan dari masyarakat tersebut dalam menentukan sembilan anggota Dewan Pers terpilih pada Januari 2022 mendatang. (mcr9/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
BPPA menetapkan 18 nama calon anggota Dewan Pers periode 2022-2025 yang terdiri dari tokoh masyarakat, wartawan, dan pimpinan perusahaan pers.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Jurnalis Masih Hadapi Kerentanan Kerja di Tengah Perayaan May Day 2025
- Perkenalkan Profil Perusahaan, PLN IP UBH Gelar Casual Meeting Bersama Wartawan
- Tim Kuasa Hukum Paula Verhoeven Sambangi Dewan Pers, Bahas Soal Hal Ini
- Wartawan Diminta Keluar Saat Prabowo Sambutan di Acara Danantara, Ada Apa Ini? Hmm
- Iwakum dan Ronny Talapessy Law Firm Jalin Kerja Sama Perlindungan Hukum untuk Wartawan
- Perihal Kasus LCC, Kejati NTB Dinilai Tidak Transparan