Ini 5 Manfaat Air Garam yang Perlu Anda Ketahui, Salah Satunya Mengurangi Masalah Pernapasan

Ini 5 Manfaat Air Garam yang Perlu Anda Ketahui, Salah Satunya Mengurangi Masalah Pernapasan
Garam Dapur. Foto : Ricardo/JPNN.com

Melalui saluran usus, garam memfasilitasi penyerapan partikel makanan.

Sehingga pada gilirannya makanan akan mudah tecerna di dalam tubuh.

5. Membantu Turunkan Berat Badan

Garam laut benar-benar bisa membantu menurunkan berat badan dengan mencegah retensi air.

Garam laut mendorong pencernaan cepat dengan menciptakan cairan pencernaan.

Sehingga mencegah penumpukan di saluran pencernaan yang menyebabkan kenaikan berat badan dan sembelit.(genpi/jpnn)

Ada beberapa manfaat air garam yang bagus untuk tubuh seperti misalnya mengurangi masalah pernapasan.


Redaktur & Reporter : Fany

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News