Ini Agenda Jokowi ke Yogyakarta, Dikawal Mayjen TNI Tri Budi Utomo
Jumat, 10 September 2021 – 09:45 WIB

Presiden Joko Widodo (Jokowi) di pintu Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 yang berkelir merah putih. Agenda Jokowi ke Yogyakarta meninjau vaksinasi Covid-19, Jumat (10/9/2021). Foto: Biro Pers Sekretariat Presiden
Di sana, kepala negara akan meninjau sekaligus meresmikan sejumlah sarana dan prasarana yang ada di madrasah tersebut.
Dalam kunjungan kerja ke Yogyakarta ini, Presiden Jokowi juga didampingi oleh Sekretaris Kabinet Pramono Anung, Kepala Sekretariat Presiden Heru Budi Hartono, dan Sekretaris Militer Presiden Marsda TNI M Tonny Harjono. (tan/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Presiden Joko Widodo (Jokowi) dan Ibu Negara Iriana melakukan kunjungan kerja ke Yogyakarta dikawal Mayjen TNI Tri Budi Utomo.
Redaktur : M. Fathra Nazrul Islam
Reporter : Fathan Sinaga
BERITA TERKAIT
- Prabowo: Saya Dibilang Presiden Boneka, Dikendalikan Pak Jokowi, Itu Tidak Benar
- Eks KSAL Ini Anggap Gibran bin Jokowi Tak Memenuhi Kriteria Jadi Wapres RI
- Roy Suryo Ungkap Ironi Laporan Jokowi, Dilayangkan Saat Hari Keterbukaan Informasi
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- 5 Berita Terpopuler: Ada Uang Setoran Masuk, Banyak NIP CPNS & PPPK Terbit, Memalukan dan Tidak Elegan
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu