Ini Penyebab Ledakan di Rumah Wali Kota Kendari

Ini Penyebab Ledakan di Rumah Wali Kota Kendari
Police Line. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com

"Gas jenuh dalam ruangan dapur tersebut bereaksi dengan suhu panas yang bersumber dari peralatan listrik yang masih menyala sehingga memicu terjadinya ledakan," tandas dia. (Mg4/jpnn)

Ledakan yang terjadi di rumah dinas Wali Kota Kendari Asrun pada Kamis (9/2) akhirnya terungkap.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News