Ini Penyebab Pecco Jatuh pada Sprint MotoGP Catalunya, Aneh

“Aneh juga, karena setiap pembalap yang memimpin (Raul Fernandez dan Brad Binder) mengalami kecelakaan hari ini. Itu aneh. Namun, kami harus segera memahaminya untuk race," imbuh Pecco.
Menurut Pecco, jalannya race Catalunya malam WIB nanti akan sangat berbeda.
"Balapannya lebih panjang, lebih panas, dan penting untuk finis," ujar Pecco. (jpnn/crash)
MotoGP Catalunya 2024
Jumat (24/5)
15.45-16.30 WIB: Free Practice 1 (Jorge Martin)
20.00-21.00 WIB: Practice (Aleix Espargaro)
Sabtu (25/5)
15.10-15.40 WIB: Free Practice 2 (Aleix Espargaro)
15.50-16.05 WIB: Qualifying 1 (Fabio di Giannantonio, Raul Fernandez)
16.15-16.30 WIB: Qualifying 2 (Aleix Espargaro, Francesco Bagnaia, Brad Binder)
20.00 WIB: Sprint 12 Laps (Aleix Espargaro, Marc Marquez, Pedro Acosta)
Minggu (26/5)
14.40-14.50: Warm Up
19.00 WIB: Race 24 Laps
Pecco Bagnaia butuh satu jam menganalisis penyebab jatuhnya pada sprint MotoGP Catalunya.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
- Tes MotoGP Spanyol: Marquez Pertama, tetapi Yamaha Jadi Perhatian Utama
- Klasemen MotoGP 2025 dan Jadwal Balapan di Prancis
- MotoGP 2025: Perasaan Marc Marquez Melihat Posisinya Direbut Alex Marquez
- MotoGP Spanyol 2025: Hari Bersejarah Bagi 2 Pembalap
- Klasemen MotoGP 2025 & Komentar Marc Marquez soal Quartararo
- 2 Menit di Depan Marc Marquez Serasa 2 Tahun Buat Quartararo