Ini Wanita Hebat Versi Vanessa Angel
Minggu, 22 April 2018 – 04:22 WIB

Vanessa Angel. Foto Instagram
jpnn.com, JAKARTA - Vanessa Angel ikut memperingati Hari Kartini dengan mengunggah foto dengan balutan kebaya merah.
Melengkapi postingan fotonya, Vanessa menjabarkan makna wanita hebat.
Menurutnya, wanita hebat bukan karena cantik ataupun karena ada sosok pria kaya di sampingnya.
“Wanita hebat bukan karena dia cantik, bukan karena dia kaya, bukan karena dia pintar, dan bukan pula di samping nya ada pria kaya,” tulisnya.
Wanita hebat, dikatakannya, yakni mereka yang mampu berdiri menyelesaikan masalahnya.
“Tapi wanita hebat adalah, wanita yang mampu terus berdiri menyelesaikan masalah nya, mampu berdoa dan selalu percaya kepada TUHAN yang adalah sumber Kekuatan bagi-nya,” ujarnya.(zul/pojoksatu/jpnn)
Baca Juga:
Hal itu Vanessa Angel sampaikan bertepatan dengan perayaan Hari Kartini.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Nutriflakes Ajak Perempuan Aktif Bergerak dan Bebas GERD
- Kisah Rina Santi, Sukses Menginspirasi Perempuan lewat Komunitas Women in Energy
- Indibiz Diskon Besar-besaran hingga 31 Mei, Buruan Berlangganan
- Peringati Hari Kartini, PIKK PLN IP UBH Gelar Workshop Kembangkan Bisnis Kopi Rumahan
- Perempuan Berkarya Lintas Generasi Gelorakan Semangat Kartini Lewat Aksi Nyata
- Peringati Hari Kartini, BEM UNUSIA Soroti Kontribusi Perempuan Dalam Pembangunan Nasional