Inilah Titik-titik Lokasi Unjukrasa di Ibukota
Senin, 17 Juni 2013 – 09:38 WIB

Inilah Titik-titik Lokasi Unjukrasa di Ibukota
9. Pukul 10.00 WIB, di Kantor Kementerian ESDM dan Gedung DPR/MPR RI. Unjuk rasa oleh KAMMI (Kesatuan Aksi Mahasiswa Muslim Indonesia), estimasi 200 orang.
10. Pukul 10.00 WIB, di Gedung DPR/MPR, Unjuk rasa oleh Dewan Mahasiswa (DEMA) Elemen BEM SI, FAM I, PPI, GMI Universitas Pasundan, ITT Bandung, dan Unisma Makassar.
11. Pukul 10.00 WIB, Gedung DPR/MPR, Unjuk ras oleh Gerakan Rakyat Tolak Kenaikan BBM (LMND, PMKRI, SEKBER), estimasi 300 sampai 500 orang.
12. Pukul 14.00 WIB, di Depo Pertamina Plumpang, Jakarta Utara, Unjuk rasa oleh Aliansi Masyarakat dan Rakyat Anti Kenaikan BBM (AMAR ANTI KENAIKAN BBM), estimasi 50 orang. (flo/jpnn)
JAKARTA--Sekitar 10 ribu orang akan melakukan aksi unjukrasa menjelang keputusan pemerintah terkait kenaikan harga bahan bakar minyak (BBM) bersubsidi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pemprov Jateng: Transisi Energi Terbarukan Bukan Soal Sulit, Tetapi..
- Gubernur DKI Jakarta Pramono Bakal Menetapkan Puluhan Kadis dan Wali Kota
- Bromo Jadi Tujuan Wisatawan Mancanegara, Khofifah Cetak SDM Siap Kerja Lewat SMKN Sukapura
- Pramono Anung Bakal Buka Perpustakaan dan Museum Hingga Malam Hari
- Dr. Teguh Tanuwidjaja Menginisiasi Lahirnya iSWAM Argentina dan Paraguay
- Area Mangrove Terus Menyusut, Pak Hendro dan Agung Sedayu Gelar Aksi Restorasi di Teluk Naga