Irjen Agung Beber Motif Pelaku Teror Melempar Kepala Anjing ke Rumah Pejabat Kejaksaan
Jumat, 12 Maret 2021 – 21:38 WIB

Kapolda Riau Irjen Pol Agung Setya Imam Effendi (kedua kiri) dan jajaran memperlihatkan barang bukti aksi teror berupa pisau, bensin dan potongan kepala anjing di Mapolda Riau, di Pekanbaru, Riau, Jumat (12/3/2021) . ANTARA FOTO/Rony Muharrman/nz
Irjen Agung Setya menjelaskan, motif teror itu berkaitan dengan hasil Musyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub) LAM Pekanbaru beberapa waktu lalu.
Para pelaku merasa tidak senang dengan keputusan dalam Musdalub yang menetapkan Muspidauan sebagai Ketua Harian LAM Pekanbaru terpilih.
"Mereka tidak senang dan sempat memprotes dengan tujuan agar mereka tetap eksis berada (tinggal, red) di properti atau aset yang ada di LAM," jelas Irjen Agung Setya.(antara/jpnn)
Tiga dari lima pelaku teror pelemparan kepala anjing ke rumah pejabat Kejati Riau tertangkap, motifnya ternyata...
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota
- Gloria Nababan Raih Tiga Gelar Sekaligus di Putri Remaja & Anak Riau 2025
- Minat Olahraga di Pekanbaru Meningkat, Joging di Ruang Terbuka Jadi Tren Baru
- Wali Kota Pekanbaru Temui Menteri PU di Padang, Ini yang Dibahas
- 2 Pria yang Sebut Polisi Salah Tangkap Terima Rp 1 Juta untuk Jemput Kurir 13 Kg Sabu-Sabu
- Viral Warga Pamekasan Ngaku Jadi Korban Salah Tangkap, Polda Riau Beri Penjelasan Begini