Istri Ferdy Sambo Ngotot Lanjutkan Kasus Dugaan Pelecehan, Hotman Paris Bilang Begini
Kamis, 11 Agustus 2022 – 04:45 WIB

Pengacara Hotman Paris. Foto: Romaida/JPNN.com
"Pada saat pelaporan maka klien kami diverifikasi, apa melapor? Benar, apa dialami? dialami," jelas Patra.
"Berarti tidak trauma?" sahut Hotman Paris menyindir.
"Bukan bang, itu hanya verifikasi bertanya," jawab Patra singkat. (jlo/jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Hotman Paris menyoroti laporan istri Ferdy Sambo, Putri Candrawathi soal pelecehan seksual.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Nasib Korban Pencabulan oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut, Menyedihkan!
- 13 Santriwati Jadi Korban Syahwat Ustadz AF
- Cabuli Murid, Pelatih Karate Terancam Denda 900 Gram Emas
- Dukung Paula Verhoeven, Hotman Paris: No Viral No Justice
- Terungkap, Ini Alasan Hotman Paris Bangun Masjid
- Hotman Paris Enggan Jadi Kuasa Hukum Paula Verhoeven, Ini Alasannya