Ito Sumardi Jadi Calon Kapolri Alternatif

Ito Sumardi Jadi Calon Kapolri Alternatif
Ito Sumardi Jadi Calon Kapolri Alternatif
Komjen Nanan Soekarna pasrah terhadap apa pun keputusan presiden. "Saya serahkan kepada presiden untuk memilih siapa pun, yang penting institusi. Kita harus mengutamakan kepentingan institusi di atas kepentingan pribadi. Itu yang paling penting," tegas Nanan.

 

Menurut Juru?Bicara Presiden Julian Aldrin Pasha, presiden masih mempertimbangkan calon Kapolri. "Sementara masih dalam pertimbangan presiden. Presiden akan menyampaikan usul kandidat Kapolri kepada DPR pada waktu yang tepat," kata Julian.

 

Wakil Ketua DPR Pramono Anung menduga, presiden akan mengajukan nama selain Komjen Pol Imam Sudjarwo dan Komjen Pol Nanan Soekarna. "Santer berkembang nama baru," ujar politikus PDIP itu. Saat ditanya siapa alternatifnya, Pram hanya tertawa. "Kita sama-sama tunggu sajalah," ujarnya.

 

Secara terpisah, Sekjen DPP PPP Irgan Chairul Mahfiz menyampaikan, siapa pun nama yang diajukan presiden akan didukung penuh. PPP, lanjut dia, percaya bahwa presiden akan mengusulkan calon Kapolri yang paling kuat secara politis dan terbaik dari segi profesionalitas.

 

JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) tak kunjung mengajukan nama calon Kapolri kepada DPR. Padahal, kemarin (3/10) presiden dijadwalkan

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News