J Kristiadi: Jika SBY Tegas, Politik Uang Bisa Dihilangkan
Rabu, 20 Juni 2012 – 16:16 WIB

J Kristiadi: Jika SBY Tegas, Politik Uang Bisa Dihilangkan
Karenanya, imbuh dia, seleksi kader partai harus dilakukan sejak dini. Menurutnya, orang mau masuk politik harus dimulai dengan niat karena ingin lebih dulu mengurusi dan peduli terhadap rakyat.
"Ini yang harus diperhatikan oleh partai. Ketika masuk politik melalui partai, niatnya hanya untuk menjadi anggota dewan atau menjadi pejabat publik, itu tidak benar," tegas Kristiadi lagi. (boy/jpnn)
JAKARTA - Pengamat politik, J Kristiadi menegaskan, politik uang sudah menghantui negara ini. Meski begitu, J Kristiadi berpendapat bahwa untuk menghilangkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Vasektomi Menjadi Syarat Penerima Bansos Berpotensi Pidana
- Haidar Alwi Nilai Jenderal Listyo Sigit Kapolri Terbaik Sepanjang Masa
- Ketum PITI Ipong Hembing Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran Tetap Harmonis
- Liburan Tanpa Izin, Bupati Indramayu Bakal Magang di Kantor Kemendagri
- Stok Beras Melonjak, Waka MPR: Komitmen Presiden Prabowo Langsung Dibuktikan
- Otto Hasibuan Minta Peserta PKPA Bisa Menaati Kode Etik Ketika Menjadi Advokat