Jadwal Uji Coba Timnas Indonesia U-19 Oktober 2020, Bakal Jumpa Bosnia-Herzegovina Lagi
Selasa, 06 Oktober 2020 – 20:51 WIB

Shin Tae Yong (empat dari kanan) memimpin latihan Timnas Indonesia U-19. Foto: Amjad/JPNN.com
BACA JUGA: Kakek Ikat Tangan Cucu Saat Tidur, Korban Merasa Ada yang Aneh, Tak Disangka
Satu hal yang menarik ialah perjumpaan Timnas Indonesia U-19 lawan Bosnia-Herzegovina. Sebelumnya, pada 25 September lalu Witan Sulaeman dkk sudah bertanding dan laga berakhir 0-1 untuk kemenangan lawan. (dkk/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Timnas Indonesia U-19 bakal menjalani uji coba kembali dalam masa TC di Kroasia. Total ada enam laga di Oktober ini yang akan dijalani.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Ketum PSSI Bicara soal Liga 1, Match Fixing, & Semen Padang
- PT LIB Manjakan Fan Sepak Bola Indonesia dengan Aplikasi Sobat Liga
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI
- Jadi Wapres Federasi Sepak Bola Korsel KFA, Shin Tae Yong Singgung Hasil Timnas U-17
- Shin Tae Yong Ditunjuk Menjadi Waketum Federasi Sepak Bola Korsel
- Timnas Indonesia Gemilang di Piala Asia U-17, Nova Arianto Bicara Soal Harapan