Jangan Sembarangan, 3 Waktu Tepat Berolahraga saat Puasa

Jangan Sembarangan, 3 Waktu Tepat Berolahraga saat Puasa
Seorang warga berolahraga di ruang terbuka Taman Vatulemo, Palu, Sulawesi Tengah, Minggu (3/5/2020).(ANTARAFOTO/BASRI MARZUKI)

"Kalau pilih sebelum sarapan (misalnya di bulan biasanya) orang merasa lebih gampang capek, wajar karena energi lebih rendah. Walaupun ada penggantian gula dari cadangan lain adakalanya enggak bisa menutupi kekurangan sehingga (tubuh) merasa enggak enak," tutur Andhika.

Sebaiknya, usahkan melakukan latihan lower intensity agar dapat menggunakan cadangan lemak. karena proses ini membutuhkan adaptasi dari yang semula memanfaatkan gula.

Pilihan ketiga, latihan setelah berbuka.

Ini bisa menjadi pilihan aman, karena bisa makan dan minum kapanpun.

Hanya saja, waktu sempit karena menjelang shalat tarawih.

Andhika menyarankan tak langsung menyantap makanan berat saat berbuka puasa agar nutrisi makanan cepat terserap tubuh.

Pilih yang intensitas rendah.

Sebenarnya, masih bisa latihan setelah shalat tarawih, tetapi cenderung dekat ke waktu tidur.

Dokter menyarankan tiga waktu yang tepat menjalankan aktivitas berolahraga di saat puasa, jangan sembarangan.

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News