Jelang Denmark Open 2022, Pebulu Tangkis Indonesia Kembali Berlatih di Pelatnas Cipayung

Jelang Denmark Open 2022, Pebulu Tangkis Indonesia Kembali Berlatih di Pelatnas Cipayung
Tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting berhasil melangkah ke 16 besar Malaysia Masters 2022. Foto : Ricardo/JPNN.com

Pasangan Apriyani/Fadia menjadi tumpuan baru tim Indonesia mengingat prestasi yang membanggkan dengan meraih dua gelar juara di SEA Games 2021 dan Malaysia Open 2022 saat baru dipasangkan.

Adapun untuk sektor ganda campuran Indonesia mengirimkan tiga wakilnya yakni Rinov Rivaldy/Pitha Haningtyas Mentari, Rehan Naufal Kusharjanto/Lisa Ayu Kusumawati, dan Zachariah Josiahno Sumanti/Hediana Julimarbela.

Mereka sudah mempersiapkan diri untuk turnamen ini sejak kembali dari ajang Tokyo Open 2022 beberapa pekan lalu. 

Waktu persiapan yang panjang itu diharapkan bakal berbuah manis di Denmark.(bwf/mcr16/jpnn)

Berikut daftar wakil Indonesia yang akan berlaga pada Denmark Open 2022

Tunggal Putra

  • Anthony Sinisuka Ginting
  • Jonatan Christie
  • Shesar Hiren Rhustavito
  • Chico Aura Dwi Wardoyo

Tunggal Putri

  • Gregoria Mariska Tunjung
  • Putri Kusuma Wardani

Ganda Putra

Federasi bulu tangkis Indonesia (PBSI) merilis 15 pebulu tangkis yang akan berlaga pada turnamen Denmark Open 2022

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News