Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal

Jelang Keberangkatan JCH Asal Sumsel ke Tanah Suci, Herman Deru: Persiapan Sudah Maksimal
Gubernur Sumatera Selatan Herman Deru saat meninjau Asrama Haji Palembang, Kamis (1/5). Dia memastikan seluruh persiapan keberangkatan CJH asal Sumsel ke Tanah Suci sudah maksimal. Foto: Dokumentasi Humas Pemprov Sumsel

Dia pun menegaskan kesiapan pemberangkatan haji untuk wilayah Sumsel dan Babel.

"98 persen persiapan ini telah lengkap mencakup kelengkapan dokumen, seperti paspor dan visa, yang hampir seluruhnya telah diselesaikan oleh para jamaah," tegas Syafitri Irwan.

Diketahui jumlah terbanyak dari Palembang sebanyak 2.916 orang, disusul OKU Timur 933 orang, OKI 509 orang, Muara Enim 346 orang, Lahat 275 orang, OKU 273 orang, dan Ogan Ilir 272 orang.

Berikutnya Banyuasin 253 orang, Lubuklinggau 247 orang, Prabumulih 200 orang, Muba 198 orang, Mura 190 orang, Pagar Alam 135 orang, Muratara 104 orang, OKU Selatan 99 orang, Empat Lawang 39 orang, dan PALI 29 orang. (mrk/jpnn)

Simak! Video Pilihan Redaksi:

Gubernur Herman Deru memastikan semua persiapan keberangkatan CJH asal Sumsel ke Tanah Suci sudah maksimal.


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News