Jembatan di Randuacir Salatiga Roboh, 1 Orang Meninggal Dunia, 2 Terluka
Rabu, 06 Maret 2024 – 13:06 WIB

Perugas gabungan mengevakuasi korban dalam kejadian jembatan roboh di Kota Salatiga, Rabu. (ANTARA/HO-Polres Salatiga)
Menurut dia, akses menuju jembatan tersebut sudah ditutup oleh Dinas Pekerjaan Umum.
"Sejak Jumat sebenarnya sudah ditutup, tetapi mungkin ada warga yang tidak tahu kemudian tetap melintas," katanya.
Menurut dia, kondisi jembatan tersebut sebenarnya sudah tidak layak dilalui seusai hujan deras dan banjir bandang yang melanda kawasan itu. (antara/jpnn)
Jembatan roboh di Randuacir Salatiga, Rabu pagi. Satu orang meninggal dunia, dan dua lainnya terluka akibat peristiwa tersebut.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Kasus Pengeroyokan Warga SAD di Jambi, Polisi Tetapkan 2 Tersangka
- Calon Haji Asal Cirebon Meninggal Dunia di Embarkasi Indramayu
- Kericuhan di Kemang, 10 Tersangka Ditangkap, Ada Barbuk Senjata, Lihat
- Inikah Provokator yang Ditangkap Polisi saat Demo Hari Buruh?
- Gus Din Apresiasi Jokowi Membuat Laporan ke Polisi Soal Ijazah Palsu
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu