Jenderal Andika: TNI Mengerahkan 13 KRI Mengamankan Puncak KTT G20
Senin, 07 November 2022 – 15:45 WIB

Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa (tengah) ditemani Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo (kanan) memberikan keterangan pers usai mengikuti acara gelar pasukan Operasi Puri Agung 2022 Pengamanan puncak Konferensi Tingkat Tinggi G20, di Lapangan Niti Mandala Renon, Denpasar, Bali, Senin (7/11/2022). ANTARA/Rolandus Nampu
Meliputi peralatan drone dan antidrone, pasukan antiteror Brimob Polri, mobil APC Samapta, kendaraan pengawalan hingga ambulans, serta alat pendukung lainnya yang nantinya akan diintegrasikan bersama peralatan TNI untuk mendukung kelancaran KTT G20 di Nusa Dua, Badung, Bali. (antara/jpnn)
Panglima TNI Jenderal TNI Andika Perkasa menyatakan bahwa TNI mengerahkan tiga KRI untuk mengamankan puncak KTT G20 di Bali.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- Momen Prabowo Singgung Kapolri-Panglima TNI: Wah, Alamat Enggak Diganti Nih!
- Dokter Konsumen
- Swara Apurva, Indra Lesmana Terinspirasi Dewata Nawa Sanga
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Tingkatkan Pertahanan Siber, Kasum TNI Terima Kunjungan Kepala Staf Digital Intelijen Militer Singapura
- Wakil Panglima TNI Berpangkat Bintang 4, Jenderal Agus: Kandidat Sudah Disiapkan