Jokowi Menawarkan 3 Opsi Soal Regulasi Publisher Rights, Silakan Dipilih
Rabu, 09 Februari 2022 – 14:05 WIB

Presiden Joko Widodo pada acara puncak HPN 2022. Foto: Humas HPN 2022
Mantan gubernur DKI Jakarta itu menilai perusahaan paltform asing harus diatur agar tata kelolanya makin baik.
Dia juga menekankan pers Indonesia agar bisa memperbaiki kelemahan, sambil melanjutkan agenda-agenda besar bangsa sehingga tetap mampu menghadapi perubahan dan transformasi digital.
"Transformasi digital dalam ekosistem industri pers diperlukan untuk menghasilkan karya-karya jurnalistik yang berkualitas, lebih cepat dan tetap akurat," tutur Jokowi. (mcr9/jpnn)
Kamu Sudah Menonton Video Terbaru Berikut ini?
Presiden Jokowi menawarkan tiga opsi soal regulasi publisher rights. Silakan dipilih.
Redaktur : Boy
Reporter : Dea Hardianingsih
BERITA TERKAIT
- Polisi Didesak Proses Laporan Jokowi soal Kasus Ijazah Palsu
- Jokowi Lapor Polisi, Roy Suryo: Peneliti Seharusnya Diapresiasi, Bukan Dikriminalisasi
- Pasbata Minta Roy Suryo Setop Provokasi soal Isu Ijazah Jokowi
- Roy Suryo Sebut Tindakan Jokowi Lucu, Memalukan, dan Tidak Elegan
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- Alasan Jokowi Melaporkan Masalah Ringan Itu kepada Polisi