Jose Antonio Reyes Meninggal, Rencana Pelatih Arsenal Berantakan
Senin, 03 Juni 2019 – 01:18 WIB

Jose Antonio Reyes. Foto: bbc.co
Reyes sendiri merupakan bagian skuat dahsyat Arsenal ketika memenangi Premier League 2003-2004 tanpa terkalahkan.
Legenda hidup Arsenal Thierry Henry yang bermain bersama Reyes pada 2004-2007 menyebutnya sebagai pemain, manusia, dan rekan setim luar biasa. (io)
Pelatih Arsenal Unai Emery merasakan duka mendalam setelah Jose Antonio Reyes meninggal dunia.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- Arsenal vs PSG: Selain Kalah, The Gunners Buat Catatan Minor
- Semifinal Liga Champions Arsenal vs PSG: Perang 2 Tim Menawan
- Komentar Ancelotti Seusai Real Madrid Tersingkir dari Liga Champions
- Kapan Semifinal Liga Champions Bergulir? Kans Muncul Raja Baru
- Real Madrid vs Arsenal: Ketika Meriam London Runtuhkan Bernabeu, Tercipta Sejarah