KAI Luncurkan Dompet Digital, KAIPay

Untuk dapat menggunakan KAIPay, calon penumpang harus mengupdate aplikasi KAI Access-nya minimal ke versi aplikasi 4.7.4 pengembangan versi 104.
Pengisian saldo KAIPay dilakukan melalui transfer Virtual Account di beberapa bank dan melalui minimarket, dengan biaya administrasi Rp 0 selama masa promo berlangsung.
KAIPay merupakan kerja sama cobranding antara KAI dengan KasPro yang telah disetujui oleh Bank Indonesia. Sementara itu, PT Pulau Pulau Media adalah mitra bisnis KAI sekaligus pihak yang berperan melakukan pengembangan aplikasi KAI Access termasuk KAIPay, penyediaan produk asuransi, Payment Point Online Banking, dan lainnya yang dapat mempermudah pengguna dalam melakukan transaksi digital pada KAI Access.
“Hadirnya KAIPay diharapkan akan semakin meningkatkan animo masyarakat terutama milenial dalam menggunakan layanan kereta api dengan tetap menerapkan protokol kesehatan secara ketat,” kata Didiek.(chi/jpnn)
PT Kereta Api Indonesia (KAI) meluncurkan dompet digital KAIPay, sebagai alternatif metode pembayaran pada aplikasi KAI Access.
Redaktur & Reporter : Yessy
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Kementerian BUMN Dorong Penguatan Komunikasi Digital Berbasis AI dan Praktik Lapangan
- Selamat, Direktur Pegadaian Raih Penghargaan Women’s Inspiration Awards 2025
- Melalui Optimasi AI, BNI Perkuat Komunikasi Digital BUMN
- Coway Dukung Program KAI, Sediakan Refill Air Minum Station
- Jakarta Beat Society 2025 Sedot Animo Ribuan Pengunjung