Kaji-Karsa Masih Sama-Sama Berpeluang Menang

Mujani: Satu Persen Itu Angka Error

Kaji-Karsa Masih Sama-Sama Berpeluang Menang
Kaji-Karsa Masih Sama-Sama Berpeluang Menang
SURABAYA - Ketatnya perolehan suara dalam pilgub Jatim putaran kedua langsung disikapi jajaran muspida. Kemarin mereka menggelar rapat koordinasi di Gedung Negara Grahadi, Rabu (5/11).

Hasilnya, muspida meminta seluruh masyarakat menunggu hasil penghitungan resmi dari KPU Jatim. Muspida memastikan bakal mengawal proses penghitungan di lapangan agar tidak terjadi kecurangan.

"Kami berharap masyarakat tetap tenang. Karena quick count tidak bisa dijadikan acuan dasar untuk menentukan siapa pemenang pilgub," kata Penjabat Gubernur Jatim Setia Purwaka setelah rakor muspida kemarin.

Dalam rapat itu seluruh jajaran muspida hadir. Selain penjabat gubernur, tampak Kapolda Irjen (Pol) Herman S. Sumawireja, Pangdam V/Brawijaya Mayjen TNI Suwarno, Ketua DPRD Jatim Fathorrasjid, dan wakil dari Kejaksaan Tinggi Jatim dan Pengadilan Tinggi Jatim.

SURABAYA - Ketatnya perolehan suara dalam pilgub Jatim putaran kedua langsung disikapi jajaran muspida. Kemarin mereka menggelar rapat koordinasi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News