Kapal Pesiar Diduga Milik Putin Disita Italia, Harganya Fantastis

Kapal Pesiar Diduga Milik Putin Disita Italia, Harganya Fantastis
Scheherazade, salah satu kapal pesiar terbesar dan termahal di dunia yang diduga terkait dengan miliarder Rusia, ditambatkan di pelabuhan kota kecil Italia Marina di Carrara, Italia, 23 Maret 2022. (ANTARA/Reuters/Jennifer Lorenzini/as)

Dia mengatakan polisi Italia yakin pemiliknya adalah Eduard Khudainatov, mantan kepala perusahaan energi raksasa Rusia Rosneft yang saat ini tidak menjadi sasaran sanksi Uni Eropa.

Kementerian keuangan itu tidak menyebutkan nama pemiliknya.

Namun, mengatakan telah meminta Uni Eropa menambahkan orang tersebut ke daftar sanksi.

Kemenkeu Italia juga telah memerintahkan agar kapal pesiar itu disita sambil menunggu keputusan.(Antara/Reuters/JPNN).

Video Terpopuler Hari ini:

Kapal pesiar mewah diduga milik Vladimir Putin disita Italia, harganya benar-benar sangat fantastis.


Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang

Sumber ANTARA

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News