Kapolri : Jangan Buru-buru Kaitkan GAM
Jumat, 06 Januari 2012 – 18:41 WIB
Suasana politik menjelang pemilukada Aceh sendiri memanas, dimana Partai Aceh tidak ikut mendaftarkan calonnya. Namun, setelah tahapan pengundian nomor urut empat pasangan calon dilakukan, Partai Aceh ingin diikutkan. Komisi Pemiluhan Umum (KPU dan Bawaslu akan menentukan sikap, apakah Partai Aceh boleh menyusul mendaftarkan calonnya atau tidak.
Belum ada kepastian apakah penembakan beruntun ini ada kaitannya dengan memanasnya suhu politik pemilukada ini.
Sekedar diketahui, di tubuh Partai Aceh terdapat sejumlah mantan tokoh GAM, antara lain Zaini Abdullah, Zakaria Saman, dan Kamaruddin Abubakar. (zul/jpnn)
JAKARTA - Kapolri Jenderal (Pol) Timur Pradopo meminta masyarakat tidak terburu-buru mengkaitkan rangkaian aksi penembakan di Aceh yang terjadi sejak
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bantuan Listrik Gratis Sasar 27.921 Rumah Tangga di Jawa Barat
- Lagi, Tim Gabungan Menggagalkan Penyelundupan Benih Bening Lobster di Kepri
- Presiden Prabowo Beri Instruksi, Dirnarkoba Polda Riau Kombes Manang Langsung Bergerak
- Ada Kursus Komputer untuk Honorer yang Mengikuti Seleksi PPPK di Daerah Ini, Gratis
- Tekan Stunting, Pemkot Palembang Luncurkan Dapur Sehat
- Hasil Seleksi Administrasi PPPK Pemkot Tangerang, Jatmiko: Hasilnya Luar Biasa, Sebagian Besar Lulus