Kebutuhan Air Bersih di Kota Kupang Akan Segera Terpenuhi

Kebutuhan Air Bersih di Kota Kupang Akan Segera Terpenuhi
Kondisi pengerjaan Reservoir Induk SPAM Kali Dendeng. foto : Meylinda Putri Yani Mukin

"Jadi, reservoir induk yang ada di Kelurahan Manutapen ini yang menyuplai air ke reservoir yang ada di Kelurahan Alak dan Kelurahan NBS," jelas Luthfi.

Proyek SPAM Kali Dendeng tersebut ada sebanyak 1.000 sambungan ke rumah - rumah.

Pemenuhan kebutuhan air bersih untuk masyarakat Kota Kupang melalui SPAM Kali Dendeng mengunakan sistem skada atau tutup buka secara otomatis.

"Ke depan kebutuhan air bersih untuk warga Kota Kupang bisa terpenuhi dengan baik," tutup Luthfi. (mcr2/jpnn)


Staf Nindya Karya saat di lokasi proyek SPAM Kali Dendeng menyampaikan kebutuhan air bersih untuk warga Kota Kupang akan segera terpenuhi.


Redaktur : Rasyid Ridha
Reporter : Meylinda Putri Yani Mukin

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News