Kejagung Memastikan Putri Candrawathi dalam Kondisi Sehat
Kamis, 06 Oktober 2022 – 14:32 WIB

Tersangka pembunuhan berencana Brigadir J, Putri Candrawathi. Foto: Ricardo/JPNN
Dalam perkara pembunuhan berencana Brigadir J, ada lima orang menjadi tersangka, yakni Ferdy Sambo, Putri, Bharada Richard Eliezer, Bripka Ricky Rizal, dan Kuat Ma'ruf.
Lalu, perkara perintangan penyidikan atau obstruction of justice penyidikan kematian Brigadir J, ada tujuh tersangka, yakni Ferdy Sambo, Hendra Kurniawan, Agus Nupatria, Arif Rahman, Kompol Baiquni Wibowo, Kompol Chuck Putranto, dan AKP Irfan Widyanto. (cr3/jpnn)
Kejagung memastikan Putri Candrawathi, salah satu tersangka pembunuhan Brigadir J dalam keadaan sehat.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : Fransiskus Adryanto Pratama
BERITA TERKAIT
- Demokrat Laporkan Ketua Pengadilan Tinggi Sulut ke MA dan Kejagung, Ada Apa?
- MUI Dukung Kejagung Membongkar Habis Mafia Peradilan
- Zarof Ricar Tersangka TPPU, Kejagung Bisa Sita Semua Asetnya
- 2 Hakim Ini Diperiksa Kejagung terkait Kasus Suap Rp 60 Miliar
- Kejagung Garap Dirkeu Adaro Setelah Periksa Petinggi Berau Coal & Pamapersada
- Dibui 19 Tahun, Terdakwa Kasus Korupsi Timah Meninggal Dunia