Kejuaraan Dunia 2022: Pelatih Bocorkan Kelemahan Kento Momota, Apa Itu?
Selasa, 16 Agustus 2022 – 13:08 WIB

Pebulu tangkis tunggal putra Jepang, Kento Momota. Foto: (Humas PP PBSI)
"Di Kejuaraan Dunia 2022, kami akan tampil di depan pendukung Jepang. Tahun lalu kami gagal di Olimpiade Tokyo, jadi kami akan melakukan yang terbaik dengan perasaa balas dendam," imbuh dia.
Momota yang menempati unggulan kedua Kejuaraan Dunia 2022 akan menantang Lino Munoz (Meksiko) di babak pertama.
Rencananya, turnamen ini akan berlangsung pada 22 hingga 28 Agustus mendatang.(mcr15/jpnn)
Jelang Kejuaraan Dunia 2022, pelatih bocorkan sejumlah kelemahan Kento Momota.(Jepang).
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Hasil Semifinal Sudirman Cup 2025: China Mengerikan, Jepang Hancur
- Sudirman Cup 2025: Sempat Tertinggal 0-2, Jepang Mengalahkan Malaysia
- Orang Tertua di Jepang Meninggal Dunia, Sebegini Usianya
- Keren! Plywood dan Blockboard Asal Temanggung Rambah Pasar Jepang dan Korea Selatan
- Bupati Indramayu Lucky Hakim Beri Klarifikasi soal Perjalanan Kerja ke Jepang
- Wagub Jabar Kecewa Bupati Indramayu Lucky Hakim Tak Taat Aturan