Kekeringan di Lhokseumawe, Kementan Siap Bantu Pompanisasi dan Pipanisasi

Kekeringan di Lhokseumawe, Kementan Siap Bantu Pompanisasi dan Pipanisasi
Ilustrasi sawah kekeringan. Foto: Kementan

"Kalau di daerah Jawa bisa, di Aceh pasti juga bisa. Tapi ini butuh perhatian dan kepedulian pemerintah Kota. Kami berharap pemerintah Kota tidak diam di saat petani menjerit," kata Usman.(ILK/JPNN)

Kementan juga bisa menyediakan pembangunan embung atau long storage. Program ini untuk kelompok tani guna menampung air di musim hujan.


Redaktur & Reporter : Yessy

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News