Kemendikbudristek Kirim Pesan via WhatsApp ke Peserta Lulus PPPK Tahap I, Honorer Cek Ponsel
Selasa, 12 Oktober 2021 – 13:04 WIB

Pesan WhatsApp Ditjen GTK Kemendikbudristek untuk guru honorer yang lulus formasi PPPK tahap I. Foto screenshot WA Susi Maryani.
Berikut isi pesan WhatsApp dari Ditjen GTK Kemendikbudristek:
Pengumuman Hasil Seleksi Guru ASN PPPK Tahun 2021
Selamat kepada Ibu/Bapak *SUSI MARYANI* telah dinyatakan Lulus Formasi Guru ASN PPPK.
Kami sampaikan terima kasih atas semangat dan perjuangan Ibu/ Bapak dalam mengikuti seleksi tahap I Guru ASN PPPK Tahun 2021.
SELAMAT menggunakan kesempatan ini untuk semakin bersemangat mengabdi bagi negeri, melayani dengan tulus hati, serta mendorong kemerdekaan belajar anak-anak Indonesia.
Mari dukung dan beri semangat kepada rekan-rekan guru yang lain agar memfokuskan energi serta konsentrasi untuk mengikuti kesempatan kedua dan ketiga seleksi Guru ASN PPPK.
Video Terpopuler Hari ini:
Kemendikbudristek mengirimkan pesan via WhatsApp kepada peserta lulus PPPK guru tahap I. Honorer bisa cek di ponsel masing-masing.
Redaktur : Boy
Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Muhajir Sebut Gaji-Tunjangan CPNS & PPPK 2024 Sudah Disiapkan di APBD 2025
- Imbauan MenPAN-RB & BKN Tak Ampuh, Honorer K2 Teknis Tetap Diputus Kontrak
- 5 Berita Terpopuler: CPNS & PPPK Semringah, Bagaimana Nasib Honorer Gagal Seleksi Paruh Waktu, Kapan Jadwal Ulang?
- 205 CPNS Terima SK, Bupati Kotim: Jangan Coba-Coba Minta Mutasi
- 137 CPNS & 449 PPPK Terima SK, Bupati Sahrujani Beri Pesan Begini
- CPNS & PPPK Tahap 1 Semringah, SK ASN di Tangan, Semua Honorer K2 Terakomodasi