Kemensos Luncurkan Aplikasi Cek Bansos untuk Pastikan Bantuan Tepat Sasaran
Rabu, 08 Mei 2024 – 16:46 WIB

Menteri Sosial Tri Rismaharini meluncurkan aplikasi baru untuk mempermudah pembaruan data penerima bansos di seluruh Indonesia untuk memeriksa bantuan sosial. Ilustrasi Foto: Ryana Aryadita/JPNN.com
“Karena kadang usulannya bahwa yang diusulkan orang-orang terdekatnya, bahkan pejabat yang bertanggung jawab mengusulkan dirinya sendiri,” pungkas Risma.
Secara bertahap, Kemensos akan melakukan training kepada perangkat daerah untuk menggunakan aplikasi ini dan mulai efektif digunakan mulai Juni 2024.(mcr8/jpnn)
Menteri Sosial Tri Rismaharini meluncurkan aplikasi baru untuk mempermudah pembaruan data penerima bansos di seluruh Indonesia
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Kenny Kurnia Putra
BERITA TERKAIT
- Rayakan Paskah & Idulfitri, TBIG Bantu Yatim dan Lansia di 3 Provinsi
- Tangis Bahagia Pecah di Teluknaga, PIK2 Wujudkan Rumah Impian Warga
- Sekolah Rakyat
- Pram-Rano Cairkan Bansos Rp 900 Ribu untuk Penerima KLJ, KAJ, dan KPDJ
- Rano Sebut Bansos untuk Lansia-Disabilitas agar Tak Pinjam ke Bank Keliling
- Dukung Sekolah Rakyat, Gubernur Sherly Tjoanda Siapkan Lahan 10 Hektare