Kemlu Terus Evakuasi TKI Dari Suriah
Sabtu, 20 Juli 2013 – 20:47 WIB

Kemlu Terus Evakuasi TKI Dari Suriah
Selama Ramadhan, TKI yang menunggu kepulangan di shelter mendapatkan pembinaan keagamaan. Kegiatan siraman rohani dilakukan atas kerjasama KBRI Beirut dengan Pengurus Cabang Istimewa NU (PCINU) di Lebanon dan PPI Lebanon (PPIL).
Baca Juga:
Saat ini masih tersisa 176 orang TKI di shelter KBRI Beirut yang siap dipulangkan. Mereka masih menunggu tiket pesawat untuk diterbangkan ke Indonesia. (dil/jpnn)
JAKARTA - Kementerian Luar Negeri (Kemlu) melalui KBRI Beirut telah memulangkan 240 orang TKI dari Suriah ke Tanah Air hingga pertengahan Juli 2013.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sepanjang 2024, BPJS Kesehatan Catat Jumlah Peserta Aktif JKN & Penerimaan Iuran Melonjak
- Belum 100 Hari Dilantik, Pramono Rombak 59 Pejabat Eselon Termasuk Wali Kota
- Menteri Rini Mengenang Masa Kuliah, jadi CPNS 1990, Kisah Hidup Tidak Selalu Mulus
- YATBL Laporkan Muhammad Kadafi ke Bareskrim Polri
- Kementerian BUMN Tunjuk Rivan Purwantono Sebagai Direktur Utama Jasa Marga
- KUHAP Baru Diharapkan Tingkatkan Kepercayaan Publik pada Sistem Hukum