Kepala Taen Putus Ditebas Parang, Dihabisi di Teras Rumah
Jumat, 22 April 2022 – 23:48 WIB

Polisi melakukan olah TKP di lokasi kejadian. Foto: Ricardo/JPNN.com
Sementara itu, di jagad maya foto penampakan mayat dipenggal dengan cepat menyebar.
Foto korban penuh darah, dengan sebilah parang di samping tubuh yang sudah tak berkepala terlihat jelas.
Baca Juga: MA Begituan dengan Anak di Bawah Umur, Ya Ampun, Satu Kamar Bareng Pasangan Lain
Termasuk tampilan foto kepala yang sudah terpisah dari tubuh korban, juga tampak jelas dari foto. (sca/rakyatbengkulu.com)
Warga Desa Tik Kuto, Kecamatan Rimbo Pengadang, Kabupaten Lebong, Provinsi Bengkulu, dihebohkan terjadinya pembunuhan sadis, Jumat (22/4).
Redaktur & Reporter : Budianto Hutahaean
BERITA TERKAIT
- Dua ABK Vizz Jaya 2 Diduga Dibunuh, Jasadnya Dibuang di Perairan Karimunjawa
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- PN Bandung Tolak Praperadilan Tersangka Pembunuhan Subang
- Bukan Bunuh Diri, Bernard Rivaldo Tewas Dibunuh Gegara Utang Rp 100 Ribu
- Pembunuh di Karimun Menyerahkan Diri Setelah Dikunjungi Keluarga Korban saat Lebaran
- Hilang Sebulan, 2 Bocah di Bengkulu Ternyata Dibunuh, Pelakunya Tak Disangka