Kerap Dikaitkan dengan Narkoba, Young Lex Merespons Begini
Kamis, 13 Januari 2022 – 22:45 WIB

Young Lex di Plaza Senayan, Jakarta, Senin (2/7/2018). Foto: Dedi Yondra/JPNN.com
Pemilik nama asli Samuel Alexander Pieter itu pun lega karena polisi tidak menemukan barang haram di rumahnya.
"Begitu tahu dia mau cek narkoba, gue malah lega," tuturnya.
Pelantun O Aja Ya Kan itu juga memperlihatkan hasi tes urine saat razia tersebut, hasilnya negatif. (jlo/jpnn)
Young Lex mengakui bahwa dirinya kerap dikaitkan dengan artis yang terjerat kasus narkoba.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Oknum Pegawai BNN Ditahan Jaksa terkait Narkoba
- Dor, Dor, Dor! Oknum Polisi Ini Terkapar Ditembak Petugas BNN
- Ini Modus Baru Pengedar Narkoba di Bandung, Lihat
- Propam Pastikan 1.205 Personel Polda Jateng Bebas Narkoba dan Judol
- Rumah Mewah dan Aset Gembong Narkoba Mak Gadi Disita Polres Inhu
- Polda Riau Gagalkan Penyelundupan 12,8 Kilo Sabu-sabu oleh Jaringan Internasional