Keren, Parapat View Hotel Siap Dukung Event W20 Summit di Danau Toba
Kamis, 31 Maret 2022 – 16:58 WIB

Hamparan Danau Toba yang memberikan sensasi keindahan alam dari Parapat View Hotel. Foto: Sanggam Hutapea for JPNN.com
Hamparan air membiru dan bukit yang hijau saat membukakan mata, tentu menjadi sensai yang sangat menakjubkan, sembari menghirup udara segar.
Sebagaimana diketahui event Women20 (W20) Summit, yaitu salah satu rangkaian Engagement Group G20 Indonesia Presidency 2022, yang dijadwalkan berlangsung di kawasan Danau Toba pada 18-21 Juli 2022.
Pada event ini akan dihadiri perwakilan 20 negara dan seluruh delegasi komite serta Presiden Joko Widodo.(fri/jpnn)
Parapat View Hotel yang posisinya tepat menghadap Danau Toba berkomitmen mendukung Event W20 Summit di danau terbesar itu dengan ramah lingkungan.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Kirim Karangan Bunga, Sanggam Hutapea Kenang Kesederhanaan dan Nilai-nilai Kebaikan Paus Fransiskus
- Perlu Terapkan Konsep Wisata Ramah Lingkungan di Kawasan Danau Toba
- Sambut Liburan Nataru, Parapat View Hotel Tawarkan Sensasi Keindahan Danau Toba
- Refleksi Akhir Tahun: Pariwisata Danau Toba Butuh Kemasan Inovatif, Kreatif dan Kerja Sama Semua Pihak
- Efek Aquabike Championship 2024 Penumpang Ferry di Danau Toba Melonjak 12,7%
- Menjelang Pelantikan Presiden, Sanggam Berharap Prabowo Lebih Gencar Tangani Pariwisata