Ketua DPR Bingung Pidato Pembukaannya Diprotes
Selasa, 14 Mei 2013 – 17:52 WIB

Ketua DPR Bingung Pidato Pembukaannya Diprotes
JAKARTA - Ketua DPR, Marzuki Ali mengaku bingung sejumlah anggota dewan yang melakukan protes terkait pidato pembukaannya menyangkut persoalan kenaikan bahan bakar minyak (BBM) saat Paripurna kemarin, Senin (13/5). Ia menerangkan sebagai bagian alat kelengkapan, pimpinan juga mencermati, menyampaikan pandangan dan merespon apa yang menjadi perhatian masyarakat. "Pidato pembukaan hasil pencermatan yang direspon oleh alat kelengkapan," kata dia.
Sebab menurut Marzuki, pidato pembukaan itu masih akan ditindaklanjuti oleh fraksi. Karena itu ia mempertanyakan tindakan sejumlah anggota dewan yang memprotes pidatonya tersebut.
Baca Juga:
"Sudah 3 tahun apa tidak mengerti pidato pembukaan atau hanya mencari panggung untuk pencitraan? Itu kan ditindaklanjuti alat kelengkapan," ujar Marzuki di DPR, Jakarta, Selasa (14/5).
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua DPR, Marzuki Ali mengaku bingung sejumlah anggota dewan yang melakukan protes terkait pidato pembukaannya menyangkut persoalan kenaikan
BERITA TERKAIT
- RUU Polri Dinilai Membuat Polisi Superbody
- Pertamina Rayakan Puncak Hari Buruh Internasional 2025, Menaker Yassierli Beri Apresiasi
- Bupati Sumedang Berharap Buruh Sejahtera dan Turut Menggerakkan Ekonomi di Indonesia
- Tampilan Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Terbaru, Yang Belum Silakan Cetak Lagi
- Sidang Gugatan Pedagang Ayam vs BRI Ditunda Lagi, Haris Azhar Kritik Ketidaksiapan Bank
- MAKI Dorong KPK Usut Dugaan Korupsi Kredit Macet di BPD Kaltim-Kaltara