Kim Jong Un Sudah Minta Maaf, Korsel Masih Belum Puas

Kim Jong Un Sudah Minta Maaf, Korsel Masih Belum Puas
PAMER KEAKRABAN: Presiden Korea Selatan Moon Jae-in dan Pemimpin Tertinggi Korea Utara Kim Jong-un menyapa warga Pyongyang, Selasa (18/9). Foto: AP

Korban yang merupakan pejabat pemerintahan itu dilaporkan hilang ketika bertugas di atas sebuah kapal dekat Pulau Yeonpyeongdo.

Militer Korea Selatan menyebut bahwa korban nampak tengah berupaya membelot ke Korea Utara, namun saudara korban membantah klaim tersebut dan menyebut ia mungkin mengalami kecelakaan saat itu. (ant/dil/jpnn)

Permintaan maaf Kim Jong Un atas penembakan terhadap pejabat Korsel ternyata tidak cukup untuk memuaskan Seoul


Redaktur & Reporter : Adil

Sumber Antara

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News