Kisah Perantau Minang Selamat dari Kerusuhan Wamena, 2 Jam di Atas Atap

Kisah Perantau Minang Selamat dari Kerusuhan Wamena, 2 Jam di Atas Atap
Rudi Kormas foto bersama warga Papua di kedai variasi dan asesoris miliknya di Jalan Hom-Hom Wamena Papua sebelum peristiwa kerusuhan. Foto: ist-antara

"Istri saya tidak tahan dengan pemberitaan di Papua, akhirnya mereka mengirimkan saya tiket walaupun uangnya berutang. Daripada nyawa hilang biarlah utang dibawa pulang," kata dia.

Ia mengaku,saat ini belum terpikirkan untuk kembali ke Wamena, kemungkinan akan mencoba berusaha di kampung halaman terlebih dahulu.

"Inginnya berusaha di kampuang dulu, usaha di Wamena biarlah Allah yang manjaga. Kalau Wamena kembali aman nanti dijual saja, tetapi kalau tidak ya diikhlaskan saja lagi," ujarnya. (antara/jpnn)

Dia melihat asap di udara Wamena sudah menghitam, suara berondongan senjata juga terdengar di mana-mana.


Redaktur & Reporter : Adek

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News