Komisi II DPR Janji Perjuangkan Pembentukan DOB

Komisi II DPR Janji Perjuangkan Pembentukan DOB
Tanjung Selor. Ilustrasi Foto: Radar Tarakan/JPNN.com

Hetifah mengaku Komisi II DPR RI tetap akan menanggapi sikap Presiden yang masih menunda DOB di 2017 ini. Bahkan, rencana pihaknya akan bersurat ke Presiden dalam waktu dekat untuk menyampaikan tanggapannya.

“Bukan cuma komisi II, nanti dari DPD RI juga akan menyatakan sikap yang sama yaitu menolak moratorium. Apa tidak sebaiknya pemerintah selektif saja, mengutamakan daerah-daerah seperti Kaltara, itu kompromi atau lobi politik yang akan kita tawarkan. Apalagi kan dana sekian triliun itu untuk semua daerah yang masuk Desertada. Sementara, tidak semua daerah dalam Desertada langsung mekar saat itu juga,” terangnya. (rus/fen)


Anggota Komisi II DPR Hetifah Sjaifudian menyebut, saat ini sudah ada 200 usulan pembentukan daerah otonom baru.


Redaktur & Reporter : Soetomo

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News