Komite Hukum Akan Mediasi Tiga Klub Bermasalah
Senin, 19 September 2011 – 07:41 WIB

Komite Hukum Akan Mediasi Tiga Klub Bermasalah
Kubu Ferry kabarnya menyaggupi apa yang diinginkan PSSI. Tapi hal berbeda disampaikan kubu hadi Basalamah Hadi. Mantan CEO Jakarta FC ini menyatakan, jika tidak ada aturan yang tertulis dalam statuta PSSI ataupun AD ART Persija, untuk menyerahkan surat penunjukan langsung dari Gubernur. Karena posisi Gubernur, hanyalah sebagai dewan pembina menurut.
"Tidak ada dasarnya dalam statuta atau AD ART, jika harus menyerahkan surat langsung dari Gubernur. Coba cari pasalnya dimana ada ketentuan Gubernur harus terlibat dalam masalah ini. Gubernur hanya sebagai pembina Persija," ujar Hadi Basamalah ketika dihubungi wartawan. (ali)
JAKARTA - Tak segera berakhirnya kisruh dualisme kepengurusan di tiga klub raksasa tanah air, Persebaya Surabaya, Arema Indonesia, dan Persija Jakarta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bawa Popsivo Polwan Tembus Final Proliga 2025, Yolla Yuliana Masuk Buku Sejarah
- Hadirkan Pemain Timnas U-17 Indonesia Algazani di Sobat FC, Udi Wahyunadi: Kami Ingin Anak-anak Mendapat Inspirasi
- Lanjutkan Dominasi, China Juara Sudirman Cup 2025
- Aksi Impresif Hantarkan Andy Prayoga Raih Juara Men Elite di Ternadi Bike Park
- SDN Kalisari 01 Akhirnya Sukses Raih Gelar Juara MilkLife Soccer Challenge Jakarta
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi