Komputer Pertama Apple Laku Rp 6,3 Miliar

Komputer Pertama Apple Laku Rp 6,3 Miliar
Steve Jobs dan Apple 1. Foto: The Register
Apple saat ini merupakan pemain utama dalam bisnis produksi telepon pintar dan komputer di dunia. Namun seiring dengan ketatnya persaingan dalam pasar produk ini, keuntungan mereka dalam kuartal pertama tahun 2013 mengalami penurunan.

Apple hingga akhir Maret 2013 lalu mencatat keuntungan bersih sebesar USD 9,5 miliar, atau turun dibandingkan keuntungan yang dicatat periode sama tahun lalu sebesar  USD 11,6 miliar. (Esy/jpnn)


CALIFORNIA - Sebuah komputer Apple 1 yang diproduksi tahun 1976 telah terjual dengan harga USD 650 ribu atau sekitar Rp 6,3 miliar lebih dalam acara


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News