Kontrak Gas dengan Singapura Segera Direnegosiasi

Kontrak Gas dengan Singapura Segera Direnegosiasi
Kontrak Gas dengan Singapura Segera Direnegosiasi
Hal yang sama juga dikemukakan Menko Perekonomian, Hatta Radjasa bahwa pemutusan sepihak bagi kontrak-kontrak penjualan gas ke luar negeri tentu akan mencoreng kehormatan Indonesia. ‘’ Kita harus menghargai suatu produk yang telah disepakati, untuk itu kita tidak boleh mengeluarkan kebijakan hanya sepihak,’’ ujar menteri dari PAN itu.

Namun mengenai persoalan ini, dia mengaku telah meminta agar membicarakan dengan cara baik-baik sesama negara ASEAN. '' Ini adalah langkah awal bagi pemerintah, ke depan tentu pemerintah akan memperhatikan kontrak-kontrak yang demi kebutuhan domesti,'' tuturnya. (yud/jpnn)

JAKARTA -- Dalam upaya mengatasi kelangkaan pasokan gas untuk kebutuhan industri dalam negeri, pemerintah diminta untuk melakukan renegosiasi ulang


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News