Koperasi Hidroponik Bank DKI Raih Predikat Best CSR 2023

“Cakupan peran sebagai pusat pemasaran hidroponik, pusat pendampingan usaha hidroponik, penyedia layanan edukasi, penyedia sarana, dan prasarana (pupuk, bibit dan peralatan),” tuturnya.
Penghargaan CSR Award 2023 merupakan bentuk apresiasi dari B-Universe kepada perusahaan yang telah menunjukkan kinerja CSR yang unggul dan konsisten.
Beberapa indikator yang dijadikan kriteria penilaian, terdiri atas relevansi, dampak, keberlanjutan, transparansi, dan jejaring kolaboratif.
Tim riset B-Universe telah mengkurasi lebih dari 800 perusahaan untuk disaring menjadi 100 terbaik, hingga dipilih 30 perusahaan dari 23 sektor yang akan diberikan penghargaan untuk kategori terbaik dari yang terbaik. (mcr4/jpnn)
Bank DKI meraih penghargaan dari B-Universe sebagai Program CSR Terbaik, Category Social CSR Initiatives.
Redaktur : M. Adil Syarif
Reporter : Ryana Aryadita Umasugi
- Bagikan Dividen Rp 249,31 Miliar, Bank DKI Siap Melantai di Pasar Saham
- Perihal Koperasi Desa Merah Putih, Tito Sulistio: Langkah Tepat Prabowo Membangun Ekonomi Pedesaan
- Bank DKI Ajak Publik Tunggu Hasil Forensik Digital Bareskrim Polri
- Dittipidsiber Bareskrim Turun Tangan Usut Gangguan Sistem Bank DKI
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar